Raffles dan Perkembangan Kopi di Indonesia

Bicara kopi, memang tak ada habisnya. Sejak abad ke 16, VOC sebagai perusahaan yang berkuasa di bumi Nusantara sudah mencoba membudidayakan kopi di seluruh daerah Nusantara. Artikel yang ditulis di http://philocoffeeproject.wordpress.com tentang Kopi Priangan memang membuka mata kita bahwa perjalanan kopi di Indonesia adalah perjalanan yang sangat panjang dan penuh liku. VOC berdagang kopi yang ditanam dari Nusantara, dan sebagai perusahaan raksasa yang menguasai tanah kita yang disebut Hindia Belanda pada masa itu, VOC memberikan tanah Nusantara ini pada pemerintah Belanda.

Jangan lupa, sebelumnya Pulau Jawa sempat dikuasai Inggris (1811-1816). Tahukah Anda? Meskipun waktu itu Eropa mengkonsumsi kopi dalam jumlah besar, pada masa pemerintahan Raffles, budidaya kopi sangat dikurangi, mengingat terjadi blokade transportasi laut yang menyulitkan pendistribusian kopi ke negara Eropa. 

Raffles

Komentar

Postingan Populer